FaktaNews.Net | Singaraja – Bakti sosial Subdenpom IX/3-1 Singaraja dipimpin Kapten CPM Imam Sudarmaji dalam menyambut Hut Polisi Militer /Subdenpom ke -78 thn 2024
3 bulan menjabat sebagai Dan Pom Buleleng sudah menggebrak kejutan dengan menggelar bakti sosial (donor darah) dengan jumlah peserta 100 orang baik dari personil TNI Subdenpom Buleleng,Raider , Polri, pemkab Buleleng dan unsur masyarakat pada Kamis (6/5) pukul 09.20 wita di Subdenpom IX/3-1 Singaraja
Pengambilan setetes darah yang sangat berguna bagi yang dilakukan langsung petugas PMI Buleleng dengan mengerahkan setengah petugas kesehatan,
Gebrakan baru ini menurut Subdenpom IX/3-1 Singaraja, Kapten CPM Imam Sudarmaji kepada Fakta menerangkan, “Dalam rangka menyambut Hut Polisi Militer TNI-AD ke -78 harapkan karena kita mahluk sosial namanya donor darah pasti banyak yang akan hadir untuk membantu masyarakat yang memerlukan darah karena 1 tetes darah membuat orang bisa selamat”,kata Kapten CPM Imam Sudarmaji
Harapkan kedepan pihak Subdenpom Singaraja dikomando Kapten CPM Imam Sudarmaji yang sering mencetuskan ide kreatif akan lebih banyak lagi mendapatkan kantong darah dari yang sekarang, “untuk sekarang kami hadirkan 103 orang kedepan bisa lebih banyak lagi, nanti kedepan akan libatkan masyarakat umum dalam rangka bakti sosial ini,”jelas Subdenpom Kapten CPM Imam Sudarmaji.
(ds)